TIDAK ada salaman antar calon presiden itu. Mungkin karena Covid-19. Tapi juga tidak ada tegur sapa. Padahal Covid-19 tidak melarang untuk sekadar saling memberi body language.
Itulah suasana debat ...
AKTRIS Angelina Jolie memberikan sumbangan kejutan kepada dua anak yang membuka stan lemonade alias minuman lemon untuk tujuan amal di Inggris.
Kedua anak yang sama-sama berusia enam tahun itu meru ...
SEJUMLAH hal dibatasi dalam pengetatan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang akan diterapkan Jakarta mulai Senin (14/9) besok, salah satunya peniadaan kebijakan ganjil genap.
Namun demikian, ...
AKTOR kawakan Hollywood Dwayne Johnson membagikan cerita dirinya dan keluarganya berjuang melawan Covid-19.
Dalam unggahan di akun Instagram-nya, pria yang juga merupakan pegulat profesional di WWE ...
SIAP-SIAPLAH dunia kita dipimpin Donald Trump lagi. Setelah konvensi Partai Republik pekan lalu, nama Trump melejit lagi. Perbedaan citra antara Trump dan Joe Biden juga kian nyata. Terutama di mata p ...
UMAT muslim di seluruh dunia merayakan Tahun Baru Islam 1 Muharram 1442 pada Kamis (20/8).
Di hari yang penting bagi umat muslim tersebut, calon presiden Amerika Serikat dari Partai Demokrat, Joe B ...
COMMITTEE Presidential Debate menetapkan Health Education Campus di Cleveland, Ohio sebagai lokasi debat perdana Pilpres Amerika Serikat 2020 pada 29 September 2020.
Berubah
Jadwal dan lokasi t ...
ISTRI dari calon presiden Amerika Serikat, Joe Biden yakni Jill Biden mengatakan bahwa jika sang suami terpilih dalam pilpres tahun ini, maka dia akan tetap menjalankan pekerjaannya sebagai pendidik.
...
PENANGANAN penyebaran virus corona menjadi salah satu fokus kampanye capres dari Demokrat. Joe Biden dan Kamala Harris menyerukan mandat masker nasional selama tiga bulan sebagai bagian dari aturan un ...
DI balik gemerlap karirnya di Hollywood dan kehidupan pribadinya yang pasang surut, Angelina Jolie Voight dikenal sebagai Goodwill Ambassador Nation High Commissioner for Refugees (UNHCR) sejak tahun ...
NAMA Kamala Harris menjadi buah bibir di Amerika Serikat dan dunia pekan ini. Hal itu karena, calon presiden Amerika Serikat dari Partai Demokrat, Joe Biden pada Selasa (11/8) mengumumkan bahwa dia me ...
LEGENDA lapangan basket, Michael Jordan dan Jordan Brand menyumbangkan dana hingg 2,5 juta dolar AS untuk memerangi penindasan pemilih kulit hitam.
Dalam sebuah pernyataan, Jordan Brand mengumumkan ...
SENANGKAH Rudy Ramli melihat Djoko Tjandra ditangkap? Kelihatannya ia biasa-biasa saja. Tapi peristiwa penangkapan itu kembali mengingatkannya pada masa lalu. Saat Rudy Ramli kehilangan banknya: Bank ...
CALON Presiden Amerika Serikat dari Partai Demokrat, Joe Biden menyanjung Islam dan umat muslim dalam kampanye terbarunya yang digelar secara virtual awal pekan ini.
Dia menyebut Islam sebagai sala ...
MANTAN Wakil Presiden Amerika Serikat Joe Biden, berjanji bahwa dia akan mengatasi kebutuhan dan keprihatinan komunitas Muslim-Amerika Serikat di negara itu jika dia terpilih dalam pemilu presiden tah ...
PADA hari Kamis bertanggal deretan angka keramat 20-2-2020 di Museum Nasional, Ibu Ayla dan saya berjumpa Prof Sapardi Djoko Damono dalam rangka menghadiri pameran mahakarya foto maestro Darwis Triadi ...
AKU ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan kata yang tak sempat diucapkan
kayu kepada api yang menjadikannya abu
Aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan isyarat yang tak sempat disampai ...
DUNIA sastra Indonesia berduka. Salah seroang penyair kenamaan tanah air berpulang ke pangkuan-Nya pagi ini (Minggu, 19/7).
Beliau adalah Sapardi Djoko Damono. Namanya tidak asing di kalangan para ...
AKIBAT pageblug Corona ditambah demo besar-besaran bukan hanya di dalam negeri namun juga menyebar ke luar negeri akibat pembunuhan keji terhadap George Floyd. Tampaknya Donald Trump harus menempuh pe ...
TENTARA akan mengerjakan sawah. Besar-besaran. Di Kalimantan Tengah. Di bawah tanggung jawab Menteri Pertahanan Prabowo Subijanto. Itulah keputusan terbaru Presiden Jokowi di bidang pangan. Minggu lal ...